Selasa, 27 Desember 2016

Pulang,,

Pulang,,,

Ada saat nya seseorang berangkat dan ada saatnya untuk pulang,,
Dan di antara keduanya adalah perjalanan
Aku telah menggambar di setiap senja,senja yang merah,senja yang memulangkan unggas ke sarang-sarang ,senja yang memulangkanku pada gelap,senja yang memulangkanku pada rumah,yang sesungguhnya tak ingin aku singgahi,,
Tapi pada suatu ketika seseorang harus pulang bukan!
Pada rumah aku pulang tapi pada gelap,,
Dan ini kisah perjalananku menjemput gelap,,,
Tanpa setitik cahaya dan kesunyian yang abadi,,,

Senin, 12 September 2016

Seperti hari hari biasa,,
Pagiku di temani secangkir kopi ,sepotong kue bulan,,,
Meskipun bosan,tiap pagi itu itu aja,,
Tapi aq selalu bersyukur atas nikmat Allah yg di berikannya untukku,,,
Walau terkadang aku sering mengeluh atas beban yg  harus aku pikul hanya untuk suatu kebahagiaan dan kesuksesan,,,
Lelah dan bosan kerap kali menghampiri,,,seperti candu ,diriku pun harus tetap optimis untuk masa depan yg indah,,,
Bukan janji atau apa itu,,yg pasti aku harus bisa berdiri sendiri menopang hari" di negri entah berantah ,negri formosa tempatku berpijak saat ini,,,
Sebenarnya tidak pernah terfikir sebelumnya,,
Mengapa qku bisa terdampar di negri ini,,
Heemmmmm,mungkin sudah takdir suratan darinya,,,
Hidupku sengsara di negri formosa,menahan penat,lelah,kesedihan yg aku rasakan saat ini ,lelah batin jiwa dan raga,,,
Semoga saja kebahagian selalu ku dapatkan,
Negri dengan sejuta kenangan,cerita dan semua yg terjadi padaku saat ini,,
Ya Allah Ampunilah dosa kehilafanku ini,,

Kemarahanku seperti ombak di lautan,mengebu"  menghantam karang ,,,
Seperti diriku yg menginginkan kebebasan,terkadang berharap bisa terdampar kemudian ku temukan kembali cynta darimu yg entah hilang kemana,,,,
Dan bagiku hidup ini bagaikan ilusi yg tak labil,,,
Terkadang indah,susah kesakitan kebahagiaan yg datang silih berganti,,,
Sangat membosankan,,,
Pagi,siang ,sore dan malam lagi,,mencari kesibukan lari dr kenyataan yg ada,,,
Begitulah setiap hari yg ku lalui,,,
Hanya untuk suatu kebahagiaan dan ketenangan,,
Terkadang akupun merasa bingung,bosann,,mengapa meski seperti ini,,,
Mengapa dan harus mengapa,,
Apa harus menyalahkan semua taupula takdir yg sudah tertulis dari nya,,,
Serasa mencekik leher tanpa belas kasihan,,

Aahhhh,,,
Lelah dan lelaahhhh terasa,,,
Ketika kesepian merambah malam yg kian mulai sirna ,,,

,,,,

Rabu, 03 Februari 2016

Sayap sayap patah

Karya: Kahlil gibran

Wahai langit,,,,tanyakan padanya
Mengapa dia menciptakan sekeping hati ini ,,,,begitu rapuh dan mudah terluka,,
Saat di hadapkan pada duri duri cinta,,
Begitu kuat dan kokoh,,,saat berselimut cinta dan asa,,,
Mengapa dia menciptakan rasa sayang dan rindu di dalam hati ini,,,mengisi kekosongan di dalamnya,menyisakan kegelisahan akan sosok sang kekasih menimbulkan segudang tanya,,
Mengapa berjuta asa,,memberikan semangat juga meninggalkan kepedihan yang tak terkira,,
Mengapa dia menciptakan kegelisahan dalam jiwa,,,menghimpit bayangan,,,menyesakkan dada,,,tak berdaya melawan gejolak yang menerpa,,,
Wahai ilalang,,,pernahkah kau merasakan rasa yang begitu menyiksa ini?
Mengapa kau hanya diam,,,katakan padaku,,sebuah kata yang bisa meredam gejolak jiwa ini,,,sesuatu yang di butuhkan raga ini,,,sebagai pengubat rasa sakit yang tak terkendali,,desiran angin membuat berisik dirimu,,,
Seolah ada sesuatu yang kau ucapkan padaku,,,
Aku tak tau apa maksudmu,,hanya menduga,,,bisikanmu mengatakan,ada seseorang di balik bukit sana,,menunggumu dengan setia,,menghargai apa arti cinta,,hati terjatuh dan terluka,merobek malam menoreh seribu duka,,
Ku kepakkan sayap patahku,,mengikuti hembusan angin yang berlalu,,menancapkan rindu,,,di sudut hati yang beku,,dia hancur retak bagai serpihan cermin,,,berserakan,,,,sebelum hilang di terpa angin,,,sambil tertunduk lemah ku cuba kembali mengais sisa sisa hati,,,bercampur baur dengan debu,,,ingin ku rengkuh,,,ku gapai  serpihan di sudut hati,,,,hanya bayangan yang ku dapat,,
Ia menghilang saat mentari  turun dari peraduan ,,tak sanggup ku kepakkan kembali sayap ini,,,ia telah patah,,,,tertusuk duri yang tajam,,,hanya bisa meratap,,,meringis,,,mencuba menggapai sebuah pegangan,,,

Kamis, 21 Januari 2016

INDAHNYA PERSAHABATA,,

Mutiara kata untuk suatu persahabatan yg indah,untuk mereka yang cinta sesama,,,tak memandang derajat atau harkat,,,

Berbagi duka dan kesenangan dalam rintik elembut embun,hati manusia menghirup fajar yang terbangun dari kesegaran gairah kehidupan

Sahabat adalah pemenuhan kebutuhan jiwa,,dialah ladang hati,yang di taburi dengan kasih sayang dan di tuai dengan penuh rasa terima kasih

Sahabat adalah naungan sejuk keteduhan hati dan api unggun kehangatan jiwa,karena akan di hampiri kala hati gersang,kelaparan,dan di cari saat jiwa mendamba kedamaian

Ketika ia menyampaikan pendapat,kalbu tak kuasa menghadang dengan bisik kata " Tidak" dan tak pernah khawatir untuk menyembunyikan kata "Ya" 

Dalam persahabatan yang tanpa kata,segala  fikiran,hasrat dan keinginan terangkum bersama menyimpan keutuhan dengan kegembiraan tiada terkirakan

Ketika tiba saat nya perpisahan jangan ada duka,sebab yang paling kau kasihi dalam dirinya,mungkin akan nampak lebih cemerlang dari kejauhan

Bukan cinta,tetapi sebuah jaring yang di tebarkan ke udara hanya menangkap kekosongan belaka,,,

Sahabat adalah mereka yang tau kekuranganmu
Tapi menunjukkan kelebihanmu
Dia yang tau ketakutanmu tapi menunjukkan keberanianmu
Ketika keadaan mengharuskan untuk menangis,tak usah berpura,menangislah sesukamu
Tidak semua air mata berarti lemah
Mereka yang tetus hidup penuh dengan kekerasan hati yang membawa ke dalam kehidupan yang tidak mensejahterakan,,
Merekalah sahabat sejatiku

Selasa, 19 Januari 2016

Kata Motifasi hebat

Jalan menuju kesejahteraan di penuhi jebakan dan kesulitan dan itulah yang membuat banyak orang tidak mau menempuh jalan itu,,,

Tidak ada pelaut ulung yang di lahirkan dari samudra yang tenang
Tetapi dia di lahirkan dari ganasnya samudra yang penuh dengan terpaan badai gelombang dan topan

Hiasilah tidurmu dengan tetesan air wudhu
Selimuti diri dengan kalimat syahadat
Lelapkan mata dengandzikrullah
Awali mimpi dengan sepotong do'a

Semua orang tidak perlu merasa malu
Karena pernah berbat kesalahan di masa lalu
Selama ia bisa menjadi lebih bijaksana dari pada sebelumnya

Tak seharusnya yang di awali dengan senyuman
Di akhiri permusuhan

Melihat untuk tahu,mendengar untuk belajar,berbicara untuk berbagi,bertindak untuk mengerti

Tetaplah rendah hati saat berada di puncak kesuksesan
Dan berbesar hatilah ketika di dalam kegagalan

Inspirasi dapat datang dari semua hal,pelajari nilai dari setiap moment
Sehingga inspirasipun akan menjadi perkataan sehari hari

Komitmen menjaga konsistensi tindakan
Selalu ingatlah alasan kita untuk berjuang dalam hidup ini,agar membuat kita tidak gampang menyerah

Kemarahan adalah keadaan di mana lidah bekerja lebih cepat dari pada fikiran
Dan suatu tindakan lebih cepat dari pada nurani

Kejujuran adalah bab pertama dalam buku kebijaksanaan

Mungkin memang benar,pengalaman bisa di jadikan panduan
Namun permasalahannya adalah bahwa ujian akhir,terkadang lebih dahulu sebelum pelajaran di mulai  (anonim)

Tidak ada yang mampu mengubah masa lalu,tapi anda bisa merusak masa depan, dengan mengisi masa lalu dan merisaukan masa depan

Jangan kau biarkan waktu menipumu. ,
Karna waktu tidak bisa kamu taklukkan

Siapapun orang yang membiarkan waktu mengatur dirinya
Ia akan menjalani hidup sebagai seorang budak /di perbudak waktu

Kita tidak bisa memgubah arah angin
Tetapi  kita bisa memanfaatkannya untuk tujuan kita berlayar

Setiap manusia adalah pemimpin
Setidaknya mampu memimpin dirinya sendiri.,,
Kepemimpinan itu tindakan bukan jabatan

Duri dalam kaki sulit di temukan ,apalagi duri di dalam hati
Jika ada orang yang bisa melihat duri di hatinya,mana mungkin kesedihan mampu berkuasa

Betapa sulitnya manusia bersyukur atas nafas yang masih berhembus
Namun betapa mudahnya manusia mengeluh  hanya karena kakinya menginjak kotoran,,,,